Hingga saat ini penggunaan Bluetooth cukup banyak. Teknologi inipun juga tidak luput dari berbagai serangan. Melalu sebuah peneliti didapat jenis serangan yang dapat dilakukan menggunakan layanan Bluetooth ini. Salah satu jenis serangannya adalah Bluebugging Attack yang memungkinkan seseorang penyerang dapat mengontrol sistem AT Command atau dapat mengeksekusi perintah pada sistem ASCII Terminal pada sebuah perangkat telepon misalnya melakukan panggilan.
Hanya sekedar untuk berbagi kepada agan-agan semua, Salam sukses dari saya
0 komentar:
Posting Komentar